Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2011

Ashalatud Da'wah

Bismillahirrahmaanirrahim..           Waw, kali ini ana mulai menulis tentang hal-hal yang serius.. Padahal baru sebentar terjun ke dunia dakwah kampus yang ternyata jauh sekali bedanya dengan dakwah sekolah. Tapi insyaallah tetap bermanfaat bagi kita semua. Amiin..            Apabila kita membahas sesuatu, ada baiknya kita membahas pengertiannya terlebih dahulu. Ashalah secara bahasa, ‘Asli’. Sebagaimana kita ketahui seperti ilmu Ushul Fiqh, yaitu ‘asal fiqih’, darimana sumbernya hukum fiqh, dan sebab-sebab munculnya hukum tersebut. Juga ada Mushthalahul Hadits, walaupun asal kata 'mushthalah' itu bukan 'ashalah', namun ilmu ini juga merupakan ilmu yang membahas keaslian hadits, sumber-sumbernya, apakah dari sanad yang baik dan kita bisa menentukan apakah suatu hadits itu shahih atau dha’if, bahkan maudu’. Kembali kepada Ashalatud Da’wah, ‘kembali kepada kemurnian dakwah’. Dakwah dengan menghadirkan ruh bersamanya. Menghadirkan akhlaq-akhlaq Rasulullah b

ghuraba'

download nasyid ini   Qaala Rasulullahi Shallallaahu ‘alaihi was Sallam Bada-al Islamu ghariiban wa saya’uudu ghariiban kamaa bada-a Fathuuba lil ghurabaa` Bersabda Rasulullah Sallallahu ‘alaihi was Sallam Islam itu bermula dari asing, dan akan kembali asing seperti mulanya Maka beruntunglah orang-orang yang asing غرباء   غرباء   غرباء   غرباء غرباء   غرباء   غرباء   غرباء Ghurabaa`, ghurabaa`, ghurabaaa` ghurabaa` Ghurabaa`, ghurabaa`, ghurabaaa` ghurabaa` غرباء   ولغير   الله   لا   نحنى   الجباة غرباء   وارتضيناها   شعارا   للحياة Ghurabaa`, dan kepada selain Allah mereka takkan menunduk Ghurabaa`, dan mereka telah rela Ghurabaa` sebagai syi’ar dalam kehidupan إن   تسأل   عنّا   فإنّا   لا   نبال   بالطغاة نحن   جند   الله   دوما   دربنا   درب   الأباة Jika engkau bertanya tentang kami, maka kami tak peduli terhadap para taghut Kami adalah tentara Allah selamanya, jalan kami adalah jalan yang sudah tersedia غرباء   غرباء   غرباء   غرباء غرباء   غرباء  

Aku Telah Menghafal al-Quran

--> Assalamu’alaikum wa rahmatullahi wa barakatuhu... Alhamdulillah, apa kabar sahabat..? sudah sangat lama ana ingin menulis lagi, dan sungguh sangat banyak ingin berbagi seputar Ramadhan kemarin. Namun apa lah daya.. Waktu tak mengizinkan.. Ana sungguh ingin maksimal beribadah dan harus lebih baik dari Ramadhan sebelumnya, juga tak ingin berlama-lama di depan monitor.. mendingan tilawah.. ^.^v Dan insyaallah, Ramadhan kemarin tidaklah mengecewakan. Semoga tahun depan bisa lebih maksimal lagi.. ameen.. Lagi-lagi ana sungguh bersyukur, alhamdulillah.. semangat untuk menghafal Quran sejak lulus dari perguruan tercinta masih berapi-api sampai sekarang , bahkan kini semakin menggebu-gebu setelah adik ana sendiri sudah menyusul hafalan ana sampai hafal semua, Adek yang satu ini emang sesuatu kalau bersaing dengan abangnya. Setelah ana menulis “Preman” Hafal Quran , kembali ana ingin berbagi kisah para huffaz yang sukses menghafal Quran, namun kali ini ana tidak mengenal orangnya